Langsung ke konten utama

Hubungan Kekuasaan dan Pengaruh

Hubungan Kekuasaan dan Pengaruh

Pengaruh


Suatu proses adalah setiap kegiatan yang dilaksanakan oleh manajemen untuk mencapai tujuan-tujuan organisasi. Sedangkan pengaruh menurut Scott dan Mitchell merupakan suatu transaksi social dimana seorang atau kelompok orang digerakkan oleh seseorang atau kelompok orang yang lain untuk melakukan kegiatan yang sesuai dengan harapan mereka yang mempengaruhi. Dalam hal ini suatu pengaruh sangat berhubungan dengan kekuasaan dan wewenang. Yang dimaksud dengan kekuasaan adalah kemampuan untuk mempunyai pengaruh, sedangkan wewenang merupakan salah satu tipe dari kekuasaan.
Dalam proses mempengaruhi mencakup tiga unsure yaitu :
1. Orang yang mempengaruhi (O).
2. Metode mempengaruhi (à).
3. Orang yang dipengaruhi (P).


 

 Konsep Pengaruh

Pada bagian ini akan disajikan konsep pengaruh pengaruh yang dimaksudkan dalam hal ini adalah bila tekanan yang diberikan kepada pengaurh eksperimental dan pengaruh lingkungan itu ternyata benar,maka masuk akal untuk beranggapan bahwa pengaruh tersebut akan terus berkelanjutan menjadi penting selama usia dewasa,dan bahwa proses sosialisasi itu berlanjut terus melampaui masa kanak kanak dan remaja. Bagan pokok dari tingkah laku politik dimasa depan dapat ditentukan dimasa masa yang lebih muda,akan tetapi adalah lebih mungkin menciptakan suatu situasi dalam mana terdapat interaksi diantara sosialisasi politik dini dengan pengaruh - pengaruh eksperimental dan lingkungan dari masa kehidupan selanjutnya,daripada menghindarkan sosialisasi orang dewasa.



Kekuasaan

Kekuasaan adalah kewenangan yang didapatkan oleh seseorang atau kelompok guna menjalankan kewenangan tersebut sesuai dengan kewenangan yang diberikan, kewenangan tidak boleh dijalankan melebihi kewenangan yang diperoleh atau kemampuan seseorang atau kelompok untuk memengaruhi tingkah laku orang atau kelompok lain sesuai dengan keinginan dari pelaku atau Kekuasaan merupakan kemampuan memengaruhi pihak lain untuk berpikir dan berperilaku sesuai dengan kehendak yang memengaruhi. 


Kesimpulan

Seorang ketua kelas yang memiliki kekuasaan/kewenangan dalam memimpin kelas mampu mengatur murid/siswa lainnya untuk melakukan sesuai apa yang dia putuskan/putuskan. Dan dampaknya bisa baik dan buruk tergantung bijaknya seorang dalam memimpin kelompok/mengambil keputusan.  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kepemimpinan Mark Zuckerberg dalam Organisasinya

Mark Zuckerberg Profil Mark Zuckerberg Mark Elliot Zuckerberg (lahir 14 Mei 1984) adalah seorang pemrogram komputer dan pengusaha Internet . Ia dikenal karena menciptakan situs jejaring sosial Facebook bersama temannya, yang dengan itu ia menjadi pejabat eksekutif dan presiden . Facebook didirikan sebagai perusahaan swasta pada tahun 2004 oleh Zuckerberg dan teman sekelasnya Dustin Moskovitz , Eduardo Saverin , dan Chris Hughes ketika menjadi mahasiswa di Universitas Harvard . Pada tahun 2010, Zuckerberg terpilih sebagai Person of the Year versi majalah Time. Gaya Kepemimpinan  Gaya kepemimpinan yang digunakan mark adalah Partisitatif. ini dapat dilihat dari awal berdirinya facebook, Mark bekerjasama dengan dua orang temannya Dustin Moskovitz, Eduardo Saverin, dan Chris Hughes. Mereka bekerjasama hingga akhirnya dapat mendirikan situs jejaring sosial facebook yang mendunia. Dan sampai saat ini Mark rutin berdiskuso dengan para karyawannya untuk membicarakan masala...

Sistem Pakar,E-Commerce,dan Perusahaan

Sistem Pakar, E-Commerce, dan Perusahaan Pertemuan : 1 dan 2 Materi :Sistem pakar Diagnosa Penyakit Saluran Pernafasan Karena Penggunaan Air Conditioner (AC) Pendahuluan      Penyakit saluran pernafasan merupakan penyakit yang masih menjadi masalah dalam kesehatan masyarakat, diderita oleh anak-anak sampai dewasa.Penyebab penyakit saluran pernafasan terdiri dari 300 jenis jamur, virus dan bakteri. Penyebaran jamur, virus dan bakteri tersebut bisa melalui pertukaran udara saat bernafas. Salah satu faktor pemicu penyakit saluran pernafasan yaitu penggunaan Air Conditioner(AC). Air Conditioner (AC) yang jarang dibersihkan dan dalam keadaan kotor akan menjadi tempat nyaman bagi mikroorganisme untuk berkembang berbiak. Kondisi tersebut mengakibatkan kualitas udara dalam ruangan menurun dan tercemar sehingga secara berlanjut dapat mengeluarkan bahan polutan berupa jamur, virus dan bakteri yang dapat menimbulkan berbagai gangguan kesehatan salah satunya penyakit sa...

Gaya Kepemimpinan

Gaya Kepemimpinan Definisi Kepimpinan Kepemimpinan atau leadership merupakan ilmu terapan dari ilmu-ilmu social, sebab prinsip-prinsip dan rumusannya diharapkan dapat mendatangkan manfaat bagi kesejahteraan manusia. Ada banyak pengertian yang dikemukakan oleh para pakar menurut sudut pandang masing-masing, definisi-definisi tersebut menunjukkan adanya beberapa kesamaan. 1 Gaya Kepemimpinan Otokratis Pemimpin tipe ini sangat mendominasi di dalam mengambil keputusan, kebijakan, dan aturan. Kepemimpinan jenis ini hanya berfokus pada gagasan dan ide nya sendiri. Ia membatasi usulan dan gagasan dari bawahannya. Pemimpin yang otoriter tidak akan memperhatikan kebutuhan dari bawahannya dan membuat komunikasi satu arah dengan bawahannya, sehingga tak akan ada diskusi dan semacamnya. Jenis kepemimpinan ini biasa kita jumpai di akamdemi kepolisian atau suatu negara dengan sistem kerajaan. 2 Gaya Kepemimpinan Birokrasi Gaya kepemimpinan ini biasa diterapkan dalam sebuah perusaahaa...