Langsung ke konten utama

Postingan

Sifat Audit,Audit sistem informasi, Software Komputer, dan Audit Operasional

Sifat Audit,Audit sistem informasi, Software Komputer, dan Audit Operasional Sifat Audit Audit adalah pengumpulan dan evaluasi bukti mengenai informasi unutk menentukan dan melaporkan derajat kesesuaian antara intformasi tersebut dengan kriteria yang telah ditetapkan dan harus dilakukan oleh orang yang independen. 1. Auditing membutuhkan pendekatan langkah per langkah yang dibentuk dengan perencanaan teliti serta pemilihan dan pelaksanaan teknik yang tepat dan hati hati. 2. Kompeten, yaitu kualifikasi untuk memahami jenis, kriteria, dan jumlah bukti yang akan dikumpulkan untuk mencapai kesimpulan yang tepat. 3. Mengumpulkan dan mengevaluasi bukti, yaitu setiap informasi digunakan untuk menentukan apakah informasi yang diaudit sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan. 4. Pelaporan, yaitu tahap akhir proses audit yang menyampaikan temuan – temuan auditor kepada pemakai   Audit Sistem Informasi Audit sistem infromasi adalah proses pengumpulan dan penilaian bukti – bukti untuk menentuk
Postingan terbaru

Softskill E-Business

Softskill SIA E-Business Apa itu E-Business?           E-business  dapat diterjemahkan sebagai kegiatan bisnis yang dilakukan secara otomatis dan semiotomatis dengan menggunakan sistem informasi komputer, sekarang merupakan bentuk kegiatan bisnis yang dilakukan dengan menggunakan teknologi Internet. E-bisnis memungkinkan suatu perusahaan untuk berhubungan dengan sistem pemrosesan data internal dan eksternal mereka secara lebih efisien dan fleksibel.    E-bisnis juga banyak dipakai untuk berhubungan dengan suplier dan mitra bisnis perusahaan, serta memenuhi permintaan dan melayani kepuasan pelanggan secara lebih baik. Dalam penggunaan sehari-hari, e-bisnis tidak hanya menyangkut e-dagang (perdagangan elektronik atau e-commerce) saja. Dalam hal ini, e-dagang lebih merupakan sub bagian dari e-bisnis, sementara e-bisnis meliputi segala macam fungsi dan kegiatan bisnis menggunakan data elektronik, termasuk pemasaran Internet (e-pemasaran). Sebagai bagian dari e-bisnis, e-dagang lebih berfok

Sistem Informasi Akuntansi

Sistem Informasi Akuntansi Apa sih yang dimaksud dengan Sistem Informasi Akuntansi (SIA)? Berikut pengertian-pengertian mengenai sistem informasi akuntansi (SIA) : 1. Wilkinson (1991) Sistem informasi akuntansi (SIA) merupakan suatu kerangka pengkordinasian sumber daya (data, meterials, equipment, suppliers, personal, and funds) untuk mengkonversi input berupa data ekonomik menjadi keluaran berupa informasi keuangan yang digunakan untuk melaksanakan kegiatan suatu entitas dan menyediakan informasi akuntansi bagi pihak-pihak yang berkepentingan. 2. Gelinas, Orams, dan Wiggins (1997) Mendefinisikan sistem informasi akuntansi (SIA) sebagai subsistem khusus dari sistem informasi manajemen yang tujuannya adalah menghimpun, memproses dan melaporkan informsi yang berkaitan dengan transaksi keuangan.     Mengapa kita harus belajar Sistem Informasi Akuntansi (SIA)? Semua informasi dibidang akuntansi dipakai untuk mengambil keputusan Bermanfaat untuk perancangan penggunaan dan impleme

Sistem Pakar,E-Commerce,dan Perusahaan

Sistem Pakar, E-Commerce, dan Perusahaan Pertemuan : 1 dan 2 Materi :Sistem pakar Diagnosa Penyakit Saluran Pernafasan Karena Penggunaan Air Conditioner (AC) Pendahuluan      Penyakit saluran pernafasan merupakan penyakit yang masih menjadi masalah dalam kesehatan masyarakat, diderita oleh anak-anak sampai dewasa.Penyebab penyakit saluran pernafasan terdiri dari 300 jenis jamur, virus dan bakteri. Penyebaran jamur, virus dan bakteri tersebut bisa melalui pertukaran udara saat bernafas. Salah satu faktor pemicu penyakit saluran pernafasan yaitu penggunaan Air Conditioner(AC). Air Conditioner (AC) yang jarang dibersihkan dan dalam keadaan kotor akan menjadi tempat nyaman bagi mikroorganisme untuk berkembang berbiak. Kondisi tersebut mengakibatkan kualitas udara dalam ruangan menurun dan tercemar sehingga secara berlanjut dapat mengeluarkan bahan polutan berupa jamur, virus dan bakteri yang dapat menimbulkan berbagai gangguan kesehatan salah satunya penyakit saluran pernafasan.